Selasa, 09 Agustus 2011

5 Aplikasi SMS terkeren Versi Blognetizen (Symbian s60v3-s60v5)

4 comments


SMS Forwarder
dari namanya saja sudah jelas SMS Forwarder atau SMS Penerus (Maksudnya meneruskan) SMS yang masuk ke nomer HP kita dan aplikasi dengan otomatis akan meneruskan sms ke nomer yang sudah kita tentukan. Dari aspek Kebutuhan Fungsional aplikasi ini sangat cocok bagi kamu yang merasa orang-orang sibuk (atau sok sibuk mungkin :p) yang punya banyak hp dengan nomer hp berbeda-beda. maka dengan menggunakan aplikasi ini kita tidak perlu membawa semua hp kita tersebut cukup pasangin aja aplikasi ini di setiap hp kita yng kita tinggal di rumah. [ download ]

SMS Auto Reply
SMS Auto Reply atau kalo bahasa indonesia sms membalas otomtis, nah seperti namanya aplikasi ini akan membalas sms yang masuk secara otomatis, menarik bukan kalo kamu lagi sibuk atau lagi gak mau nerima sms, aktifkan saja sms ini.
Facebook sms trik "like": aplikasi SMS Auto Reply dapat kita terapkan juga dalam facebook mobile(sms) misal kita mendaftar facebook sms, nah semisalkan kita berlangganan status fb orang lain lewat sms maka kita cukup ketik like (format setiap operator berbeda) maka apabila si orang2 tersebut yang kita berlangganan status fbnya lewat sms update status, maka kita akan selalu ngelike statusnya secara otomatis. [ download ]


SMS Scheduler
SMS Scheduler Yang ini lebih hebat lagi gan, seperti nama sms scheduler atau sms terjadwal, jadi fungsi aplikasi ini adalah membuat sms yang udah kita persiapkan secara terjadwal. SMS yang sudah kita tentukan kapan sms tersebut akan dikirim maka pada waktunya (yangtelah ditentukan) sms tersebut akan terkirim secara otomatis..
Facebook sms trik "Status terjadwal": aplikasi ini dapat kita terapkan juga untuk update otomatis status fb kita secara terjadwal kalo kita menggunakan facebook seluler(sms). [ download ]


SMS Exports
SMS Eksport adalah aplikasi untuk mengeksport sms yang ada diinbox kita kedalam format txt. mungkin bagi kita sms2 yang ada diinbox tidak penting dan kita hapus kapanpun kita mau . tapi bagi kamu yang suka mengumpulkan sms di inbox sampai ribuan alangkah lebih baik kalo kamu segera membackup sms tersebut dengan sms exsport dan kita simpan dimanapun kita mau (simpan di 4shared,ziddu,atau email qta biar aman :D) [ download ]


SMS Talk
SMS Talk atau SMS berbicara adalah sms yang dapat membacakan sms kita. aplikasi ini dapat kita set agar sms langsung otomatis dibacakan apabila ada sms masuk tanpa kita menyentuh ponsel kita (maksudnya apabila ada sms masuk sms tersebut langsung dibacakan oleh si aplikasi), atau dapat juga kita set membacakan sms2 tertentu saja yang ada di inbok. fitur seperti ini sebenernya sudah ada di semua handphone nokia Symbian hanya saja fitur bawaan nokia tidak mampu membacakan sms secara langsung apabila ada sms masuk, kemudian kekurangan kedua dari fitur bawaan nokia adalah system akan membacakan dalam pengucapan bahasa inggris sedangkan sms talk sudah mampu membacakan dalam pengucapan bahasa indonesia. misal smsnya "one" maka sms talk akan membacakan "o ne" kalau fitur bawaan nokia akan membcakan "wan" .. donk kan maksudnya :p . [ download ]

4 Responses so far

  1. Arismanto says:

    klo sms'a singkat2 gmna,,,
    Kan repot jga,,,
    Tau dong anak2 zman skrang,,
    Sms'a alay2 smua,,,,,(^_ ^)

  2. admin says:

    unTun9nx sya bkAn g0l0ngan Alay wkwk .. ^^,

  3. Rizqan says:

    Wooow info yang menarik,,sesuai dengan yang saya cari,,izin download yaa.. Makasih...

  4. Gue juga egh thu gimana bisa menemukan jawaban ini

Leave a Reply

Ada pertanyaan dengan posting ini?
silahkan isi komentar, pada bagian "Beri komentar sebagai" pilih dengan "Name/URL" (nama dan alamat web, alamat web bisa dikosongkan) ...